Kasih nan Paksa
Waktu tak berarti apa apaJarak tak berarti apa apaPerbedaan tak layak menjadi sebuah alasanYang karenanya aku dan kau tak bisa menjadi kitaJika hati merangkul dalam ketulusannyaTulus dalam cinta kasih dan sayangMenjadi rumah nan indah dengan berbagai macam keberagamanMungkin hanya menjadi sebuah harapanJika tak menerpa rasa keterpaksaan Oleh: Ianatul Firdaussia